Tuesday, 8 July 2008

Selalu Up-To-Date dg Internet

Ingin selalu nampak gaul dan up to date dengan informasi yang berkembang di internet? Berikut hal-hal yang tidak boleh anda tinggalkan.

  1. RSS.
  2. Google Alert: untuk selalu memonitor istilah atau frase kata yang muncul di internet (web) dan akan diberitahukan ke email kita. Sangat berguna untuk memonitor perkembangan kompetitor bisnis, hot issue: gosip, sport, dll.
  3. MonitorThis: memungkinkan kita mendapatkan hasil pencarian dari 20 search engine sekaligus.
  4. TechMeme.
  5. DailyMe - An Excellent Personalized News Aggregator: mampu menyediakan info-info (news, post, dll.) dari berbagai sumber sesuai yg kita inginkan.
  6. FavBot - memberikan alert jika menemukan suatu content yang cocok dengan keinginan kita.

0 tanggapan:

Post a Comment

Kata Kunci

Adventure (40) inspirasi (23) manajemen (12) teknologi (11) Collection (7) automotif (6) movie (6) tips (5) Fun (4) tutorial (4) financial (3) kuliner (1)